Sonic sepeda motor Honda sport terlaris.


Nah apasih hebatnya motor sonic guys?. Buanyak banget guys kehebatan sonic. Sonic ada lah sepeda motor terlaris dikelasnya dengan desain ayam jantan. Sepeda motor ini menjadi produk terlaris di Thailand, Vietnam dan Afrika mengalahkan merk merk yang lain. Honda sendiri mengkategorikan Sonic dalam motor Sport dan dibedakan dengan jenis supra GTR 150, Revo, Maupun Supra Walaupun jenis teknologinya sama. Sonic mempunyai desain lebih ke sport dengan segmen kawula muda yang agresif. Sonic saya anggap sudah mengalahkan produk sejenis dari pesaingnya semisal suzuki satria. Bahkan untuk tujuan ekspor sonic menjadi produk terlaris sampai sampai stok untuk Indonesia sendiri sempat kekurangan stok karena lebih banyak diekspor karena harga yang lebih tinggi.

Nah sekarang kita bahas teknologi sepeda motor sonic. Sonic dibekali mesin 149,16cc DOHC. Torsi 13,5 nm/6500 rpm. Sedangkan tenaga 16 ps/9000rpm. Sonic mempunyai 6 percepatan dengan konsumsi bahan bakar sekitar 45 Km per liter.

Tipe Mesin4 Langkah, DOHC – 4 Katup
Kapasitas Mesin149.16 cc
Sistem Suplai Bahan BakarPGM-FI
Diameter X Langkah57.3 x 57.8 mm
Tipe TranmisiManual, 6 – Kecepatan
Rasio Kompresi11.3:1
Daya Maksimum11.8 kW (16.0 PS) / 9,000 rpm
Torsi Maksimum13.5 Nm (1.38 kgf.m) / 6,500 rpm
Tipe StarterPedal & Elektrik
Tipe KoplingMultiple Wet Clutch Coil Spring
Sistem Pendingin MesinLiquid Cooled with Auto Fan
Pola Perpindahan Gigi1 – N – 2 – 3 – 4 – 5 – 
Tipe RangkaTwin Tube Steel
Tipe Suspensi DepanTeleskopik
Tipe Suspensi BelakangLengan Ayun Dengan Suspensi Tunggal
Ukuran Ban Depan70/90-17 38P (Tubeless)
Ukuran Ban Belakang80/90-17 50P (Tubeless)
Rem DepanCakram Hidrolik
Rem BelakangCakram Hidrolik
Panjang X Lebar X Tinggi1.941 x 669 x 977 mm
Tinggi Tempat Duduk762 mm
Jarak Sumbu Roda1.275 mm
Jarak Terendah Ke Tanah140 mm
Curb Weight114 kg
Kapasitas Tangki Bahan Bakar4 liter
Kapasitas Minyak Pelumas1.1
Tipe Baterai Atau AkiMF Wet 12V 5Ah
Sistem PengapianFull Transisterized
Tipe BusiNGK MR9C-9N atau ND U27EPR-N9

Sonic menggunakan Lampu Shard Ligh High ligh menggunakan lampu led pada semua lampu baik utama maupun senja. Sonic Menggunakan piringan cakram yang lebih lebar sehingga mempunyai daya cakram yang lebih kuat serta tarikan rem yang lebih enteng. Selain itu juga menggunakan teknologi pendingin mesin dan penyaring udara. Terpenting semua itu model sonic seperti ayam jago saat marah dan ingin berkelahi.